Georginio Wijnaldum: Steve McClaren Terbaik Untuk Newcastle United

Leave a Comment
Meski baru saja menambah tiga poin, the Magpies tetap berkutat di zona degradasi Liga Primer Inggris dengan tiga kemenangan dari 15 pertandingan


Agen Casino Terbesar - Penyerang Newcastle United Georginio Wijnaldum meminta jajaran direksi menaruh kepercayaan pada manajer Steve McClaren.

Wijnaldum berhasil meringankan tekanan McClaren dengan menjadi aktor terciptanya gol bunuh diri Martin Skrtel sebelum menggenapkan kemenangan 2-0 atas Liverpool di St James Park.

Meski baru saja menambah tiga poin, the Magpies tetap berkutat di zona degradasi Liga Primer Inggris dengan tiga kemenangan dari 15 pertandingan.

"Sekarang, McClaren adalah yang terbaik yang bisa didapatkan Newcastle," kata Wijnaldum dikutip Daily Star.
"Saya berharap klub menaruh kepercayaan dan mempertahankannya."

"Bukan pelatih yang harus disalahkan ketika tim bermain buruk, ini kesalahan pemain."

"Dalam sepakbola ketika tim tidak mendapat hasil positif semua orang menyalahkan pelatih. Sampai kapanpun itu tidak fair."

Di pertandingan berikutnya Newcastle akan bertandang ke markas Tottenham Hotspur.


Next PostNewer Post Previous PostOlder Post Home

0 komentar:

Post a Comment

Protected by

DMCA.com Protection Status